fbpx

Akuntansi

Prinsip Dasar Akuntansi

10 Prinsip Dasar Akuntansi yang Harus Anda Ketahui

Akuntansi merupakan sistem pertahanan untuk mencegah kesalahan dalam pengelolaan keuangan dan melakukan koreksi dari praktik bisnis yang tidak sehat untuk menghindari kebangkrutan. Selain itu, akuntansi yang baik dapat membantu bisnis menemukan cara untuk sukses dan berkembang, bahkan dalam kondisi ekonomi yang sulit. Prinsip dasar akuntansi adalah prinsip, konsep, dasar, pedoman, serta aturan yang digunakan oleh […]

10 Prinsip Dasar Akuntansi yang Harus Anda Ketahui Read More »

10 Jenis Rasio Aktivitas Beserta Rumusnya

Dalam melakukan pengelolaan keuangan bisnis, salah satu hal yang harus Anda perhatikan yaitu rasio aktivitas. Rasio aktivitas digunakan untuk mengetahui efisiensi perusahaan dalam memanfaatkan asetnya untuk menghasilkan kas dan pendapatan. Karena itu, rasio aktivitas juga dikenal sebagai rasio operasi atau analisis rasio perputaran. Selain itu rasio aktivitas juga digunakan untuk membandingkan bagaimana kinerja perusahaan berdasarkan

10 Jenis Rasio Aktivitas Beserta Rumusnya Read More »

Siklus Akuntansi Perusahaan Manufaktur

Siklus akuntansi perusahaan manufaktur adalah serangkaian kegiatan yang dilakukan oleh perusahaan manufaktur untuk mencatat, mengelola, dan melaporkan transaksi keuangan mereka. Tujuan dari siklus ini yaitu menghasilkan laporan keuangan yang akurat, dapat dipercaya, memberikan gambaran tentang kinerja finansial perusahaan selama periode tertentu. Hal ini untuk membantu pihak manajemen mengambil keputusan dan memantau kinerja, dan memenuhi persyaratan

Siklus Akuntansi Perusahaan Manufaktur Read More »

5 Tips Memilih Software Akuntansi untuk Bisnis

Di era digital yang berkembang pesat saat ini, teknologi telah mengubah banyak hal termasuk akuntansi. Software akuntansi yang canggih tidak hanya dapat membantu Anda melakukan proses pencatatan keuangan secara lebih efisien namun juga membantu Anda mengambil keputusan dengan lebih baik. Namun, dengan banyaknya pilihan yang tersedia, memilih software akuntansi yang tepat untuk bisnis Anda bisa

5 Tips Memilih Software Akuntansi untuk Bisnis Read More »

aplikasi pencatatan keuangan

20 Rekomendasi Aplikasi Pencatatan Keuangan Bisnis

Perkembangan teknologi saat ini telah banyak mengubah kebiasaan setiap orang yang ada, mulai dari individual hingga ke bisnis. Saat ini banyak pebisnis yang telah memanfaatkan teknologi untuk mengembangkan bisnisnya terutama dalam hal pencatatan keuangan bisnis mereka. Saat ini, sudah banyak bermunculan aplikasi pemcatatan yang dapat membantu Anda menyusun laporan keuangan dengan baik dan rapi. Beberapa

20 Rekomendasi Aplikasi Pencatatan Keuangan Bisnis Read More »

Kalkulator Margin Online: Cara Menghitung Margin Keuntungan

Kalkulator Margin Laba Kotor Kalkulator Margin Laba Bersih Kalkulator Margin Operasional Cara Menghitung Margin Keuntungan / Profit Margin 1. Margin Laba Kotor Margin laba kotor atau dikenal juga dengan gross margin digunakan untuk menentukan margin keuntungan dari produk atau layanan tertentu daripada keseluruhan bisnis. Memahami margin laba kotor dapat membantu Anda menentukan strategi penetapan harga

Kalkulator Margin Online: Cara Menghitung Margin Keuntungan Read More »

Kalkulator Diskon Online: Cara Menghitung Harga Setelah Diskon

Kalkulator Diskon Kalkulator diskon adalah alat online untuk menghitung berapa harga yang harus Anda bayar setelah mendapatkan diskon. Cara Menghitung Harga Setelah Diskon Harga setelah diskon adalah jumlah uang yang dikenakan oleh produk atau layanan setelah diskon diterapkan ke harga aslinya. Dengan kata lain, ini adalah harga akhir yang harus dibayar oleh pelanggan untuk produk

Kalkulator Diskon Online: Cara Menghitung Harga Setelah Diskon Read More »

Perbedaan Metode Penilaian Persediaan FIFO, LIFO dan Average

Metode penilaian persediaan adalah cara untuk menentukan nilai total bahan dan produk yang masih ada dalam persediaan perusahaan pada akhir periode akuntansi. Penilaian ini merupakan bagian penting dari perhitungan harga pokok penjualan (HPP) atau total biaya yang digunakan untuk membuat barang atau jasa.  Dalam akuntansi, persediaan barang bisa dihitung dalam beberapa metode, dimana metode ini

Perbedaan Metode Penilaian Persediaan FIFO, LIFO dan Average Read More »

Rumus, Metode dan Cara Menghitung Goodwill

Dalam akuntansi, goodwill adalah aset tidak berwujud, seperti nilai yang diciptakan oleh basis pelanggan yang solid, pengakuan merek atau keunggulan manajemen, tenaga kerja yang sangat berbakat, dan teknologi eksklusif. Konsep goodwill sangat penting ketika sebuah perusahaan yang ingin mengakuisisi perusahaan lain bersedia membayar harga di atas nilai pasar wajar dari aset bersih perusahaan. Pada artikel

Rumus, Metode dan Cara Menghitung Goodwill Read More »

Perbedaan Depresiasi dan Amortisasi dalam Akuntansi

Semua sudah pasti memahami bahwa setiap perusahaan memiliki aset-aset, baik dalam bentuk benda berwujud maupun tidak berwujud. Nilai aset-aset tersebut setiap tahunnya selalu berubah yang disebut juga sebagai depresiasi dan amortisasi. Keduanya harus deiperhatikan dan diperhitungkan karena dapat memberikan dampak pada perusahaan. Artikel ini akan menjelaskan pengertian depresiasi dan amortisasi beserta perbedaan antara keduanya. Pengertian

Perbedaan Depresiasi dan Amortisasi dalam Akuntansi Read More »